12 Film Keluarga Indonesia Terbaik

Film Keluarga Indonesia Terbaik – Jika Anda termasuk orang yang suka dengan tayangan bengenre drama, maka film keluarga bisa menjadi pilihan. Selain itu alur ceritanya memberikan kesan pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari. Setidaknya ada 12 pilihan terbaik sepanjang masa.

Daftar Isi

Beberapa Film Keluarga Indonesia

Menonton film merupakan hal yang menyenangkan, terlebih jika dilakukan bersama sanak famili. Oleh karena itu, Anda bisa mengajak semua keluarga untuk menyaksikan sederet film di bawah ini :

Baca Juga : 14 Film Komedi Indonesia Terbaik

1. Dua Garis Biru

Awalnya film satu ini sempat menuai kontroversi bahkan sebelum resmi rilisannya. Namun pada kenyataannya dua garis biru justru berhasil menjadi tontonan favorit masyarakat Indonesia. Selain itu, lebih menariknya para pemain adalah anak-anak sekolah.

Walaupun sudah rilis sejak 11 Juli 2019 silam, namun saat ini masih banyak ditonton. Diproduseri oleh Starvision dan sutradaranya ialah Ginatri S. Noer. Tidak heran jika pemain sekelas Adhisty Zara, Angga Yunanda, Cut Mini Theo sangat menjiwai.

2. Love for Sale 2

Love for sale 2 juga tidak kalah menarik. Menyuguhkan perjalan anak muda yang bernama Indra Tauhid Sikumbang alias Ican (Adipati Dolken). Ia mendapat desakan dari Ibunya Rosmaida (Ratna Riantiarno) agar cepat menikah.

Disutradaranya oleh Andibactiar Yusuf yang juga seorang penulis. Sedangkan para pemainnya yaitu Dartyan, Ratna Riantiarno, Ariyo Wahab, Bastian Steel, Putri Ayundya, dkk. Film ini sudah rilis pada 31 Oktober 2019.

3. Kulari Ke Pantai

Film keluarga ini adalah mengisahkan tentang terjadinya konflik antara Sam (Maisha Kanna) dan sepupunya. Selain itu Happy (Lil’li Latisha) serta ibu Sam, Uci (Marsha Timothy) berusaha mendamaikan mereka. Jika penasaran silahkan saja menontonnya.

Tayang perdana pada tanggal 28 Juni 2018, dengan durasi waktu tontonnya sekitar 1 jam 52 menit yang membuat penontoh terbawa alur cerita. Perbaduan antara produsennya Miles Films, sutradara Riri Riza dan para pemeran (Maisha Kanna, Lil’li Latisha, Marsha Timothy), membuat film ini semakin tidak terlupakan.

4. Tampan Tailor

Jadi dalam pembuatan film tampan tailor ini terinspirasi dari cerita The Pursuit of Happiness (2006) yang pemainnya adalah Will Smith. Namun pada alus kisahnya Vino G Bastian lah menjadi pemeren utama. Bukan hanya itu, dia juga mendalami karakternya dengan belajar menjahit.

Jadwal tanyang film ini adalah pada tangga 28 Maret 2013 silam, dengan untuk durasi waktu tonton sekitar 104 menitan. Sutradanya ialah Guntur Soeharjantio. Kemudian produsennya Maxima Pictures. Para pemeran Vino G Bastian, Marsha Timothy, Jefan Nathanio, dan Ringgo Agus Rahman.

5. 9 Summers 10 Autumns

Pembuatan film ini terinspirasi dari sebuah novel karya tulisa Iwan Setyawan. Untuk ceritanya sendiri mengisahkan tentang perjalanan seorang anak supir angkot bernama Iwan (Ihsan Tarore). Namun kondisi ekonominya sangat pas-pasan kala itu. Setelah berjuang keras akhirnya ia menjadi sukses.

Rilis pada tanggal 25 April 2013 dengan durasi waktu tontonya sekitar 120 menit. Dengan tim produsen Angka Fortuna Sinema dan sutradaranya ialah Ifa Isfansyah. Untuk para pemeran utamanya Ihsan Tarore, Alex Komang, Dewi Irawan, Hayria Lontoh, dkk.

Nonton Film Online lainnya hanya di :

6. Bunda: Cinta Duo Kodi

Film Bunda: Cinta Duo Kodi ini awal mula pembuatannya karena terispirasi dari sebuah novel karya Asma Nadia. Jadi untuk bintang drama keluarga adalah Acha Septriasa yang memerankan karakter Tika dan Ario Bayu sebagai Farid. Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Silahkan menontonnya.

Penjadwalan penayangan film keluarga ini adalah pada tanggal 08 Februari 2018. Untuk durasi waktu menontonya sekitar 97 menit. Selain itu pensutradara alur ceritanya ialah Ali Eunoia dan Bobby Prasetyo. Dengan bantuan produsennya yaitu Inspira Pictures.

7. Surat Kecit untuk Tuhan

Film pada tahun 2011 ini menceritakan tentang seorang gadis berusia 13 tahun bernama Keke. Namun, keluarganya mengalami perceraian. Walaupun demikian orang-orang sekitarnya tetap menyayangi dan menjaganya dengan Ikhlas.

Diproduseri sendiri yaitu Skylar Pictures dan sutradaranya ialah Harris Nizam. Agar dramanya lebih menarik lagi, maka diperankan oleh beberapa aktor yang cukup berpengalaman seperti, Dinda Hauw, Esa Sigit, Alek Komang, Egi John Foreisythe.

8. Keluarga Cemara

Film garapan Visinema Pictures, Ideosource, Entertaiment, Kaskus ini menceritakan sebuah kisah keluarga gadis kecil bernama Cemara (Widuri Sasono). Selain itu ia sangat akrab dengan panggilan Ara. Awal alur drama ceritanya berawal dari karangan Aswendo Atmowiloto pada tahun 70-an.

Di tanggal 03 Januari 2019 ini muncullah serial movienya dengan durasi waktu 1 jam 50 menit. Sutradara pada alur cerita ialah Yandy Laurens. Sedangkan untuk pemeran utamanya Nirina Zubir, Ringgo Agus Rahman, Widuri Sasono.

9. Sabtu Bersama Bapak

Di tahun 2016, ada film yang berjudul Sabtu Bersama Bapak. Jadi cerita dalam film keluarga ini mengisahkan tentang seorang bapak yang mengidap sakit parah pada saat anak-anaknya masih kecil. Agar ia tetap hadir walaupun telah meninggal, maka dibuatlah rekaman videonya. Selanjutnya kedua anak laki-lakinya menontonnya setiap sabtu.

Untuk produser dari pembuatan alur cerita ini adalah Falcon Pctures, Max Pictures. Demikian juga yang menjadi sutradanya ialah Monty Tiwa. Para pemeranya Abimana Aryasatya, Ira Wibowo, dkk. Walaupun sudah hampir 5 tahun, namun masih banyak yang menyaksikannya.

10. Laskar Pelangi

Dalam film langskar pelangi ini awalnya terinspirasi sebuah novel karya Andrea Hirata. Mengisahkan tentang perjuangan 10 anak dari sebuah desa terpencil pulau Belitung. Selian itu banyak sekali suguhan pemandangan indah dan sountrack sangat ikonik. Penasaran?

Telah tayang pada 25 September 2008 (lebih dari 10 tahun lalu), namun terbukti masih dikenang hingga saat ini. Diproduseri oleh Miles Films, Mizan Production dan sutradara kawakan seperti Riri Riza.

Baca Juga :

11. Nanti Kita Cerita Tentang Hari ini

Awal mula pembuatan film dari sutradara Angga Dwimas Sasongko ini berasal dari inspirasi sebuah novel karya Marchella FP. Dalam ceritanya mengisahkan tentang sebuah keluarga yang terlihat baik-baik saja. Namun sisi lain ternya semua kakak beradik Angkasa, Aurora dan Awan rupanya menyimpan pili masing-masing.

Film yang masih hangat ini, baru rilis para tanggal 23 Mei 2020. Dengan durasi sekitar 2 jam 1 menit, pastinya membuat Anda puas menonton. Diproduseri oleh Visinema Pictures, IDN Media dan para pemerannya ialah Rio Dewanto, Sheila Dara Aisha, dkk.

12. I Love You From 3800 feet

Film yang diperankan oleh Michelle Ziudith, Rizky Nazar, Tanta Ginting ini, awal pembuatannya untuk mengenang seorang pramugari sebuah maskapai Indonesia yang mengalami sebuah insiden kecelakaan.

Namun, banyak sekali penonton berantuasian menyaksikan tayangan ini hingga sampai tembus 1 juta pemutaran setelah jadwal rilis pada tanggal 05 Juli 2016. Diproduseri oleh Screenplay Films, Legacy Pictures. Untuk sutradaranya sendiri yaitu Asep Kusnidar.

Demikian tadi beberapa daftar film keluarga yang dapat menjadi rekomendasi untuk menontonya. Jangan lupa siapkan camilan agar lebih lebih seru lagi.

4.9/5 - (19 votes)
Bagikan:

Leave a Comment