Cara Menghilangkan Centang Biru WhatsApp – Pada dasarnya tanda centang pada WhatsApp memiliki arti tersendiri. Salah satunya adalah centang biru tanda pesan telah terbaca. Meski begitu ada cara menghilangkan centang biru WhatsApp supaya orang lain tidak tahu pesannya telah terbaca.
Menonaktifkan Centang Biru WA
Arti Tanda centang biru mengindikasikan bahwa pesan telah dibuka atau terbaca oleh sang pemilik nomor. Itulah mengapa pengirim pesan dapat mengetahui status dari chat tersebut. Meski begitu WhatsApp menyediakan tempat lebih privasi untuk penggunanya.
Pasalnya di aplikasi ini tersedia pengaturan untuk menyembunyikan tanda cetang biru. Kendati demikian ada resiko yang harus ditanggung setelah berhasil menonaktifkannya. Sudah bukan rahasia lagi kalau WhatsApp menjadi platform chatting yang populer.
Banyak pengguna percaya bahwa WhatsApp menjadi tempat paling efektif untuk berkabar secara lebih privat. Pasalnya untuk bisa berkirim pesan antar satu sama lain haruslah memiliki nomor kontak.
Cara Menghilangkan Centang Biru WhatsApp

Pada dasarnya menonaktifkan centang biru menjadi pengaturan bawaan WhatsApp. Oleh sebab itu saat ingin menghilangkan indikasi pesan terbaca tersebut pengguna tidak perlu menginstall aplikasi lain.
Cukup lakukan beberapa tindakan tepat pada pengaturan WhatsApp supaya proses nonaktif berhasil. Proses setting privasi ini tentunya harus dalam posisi data on. Penasaran? Begini mengatur laporan dibaca agar tidak terlihat.
- Buka aplikasi WhatsApp di android
- Klik ikon titik tiga di kanan atas
- Pilih Setelan lalu tekan Akun
- Pilih Privasi untuk memulai pengaturan
- Scroll ke bawah untuk menemukan Laporan dibaca
- Hilangkan tanda centang yang ada
- Menghilangkan centang biru berhasil
Apabila Anda telah menonaktifkan tanda centang biru pada WhatsApp resmi maka selamat kini pengirim pesan tidak akan tahu kalau chat mereka telah terbaca. Kendati demikian konsekuensinya adalah pengguna juga tidak tahu apakah chat yang terkirim telah terbaca oleh penerima pesan.
Jadi bisa dibilang menghilangkan laporan centang biru pada WhatsApp resmi berlaku untuk kedua sisi. Baik pengirim maupun penerima tidak akan mendapatkan label tersebut meski pengguna telah membacanya.
Inilah yang menjadi kelemahan dari WhatsApp versi resmi sehingga membuat beberapa orang mulai beralih ke penggunaan wa versi mod. Fitur menghilangkan centang biru pun memiliki konsekuensi yang berbeda.
Baca Juga: Cara Melihat Status WhatsApp yang di Privasi
Cara Mematikan Centang Biru GBWhatsApp
WhatsApp resmi memang memiliki beragam fitur untuk memproteksi privasi pengguna. Namun hal itu tidak menyurutkan para modder melakukan modifikasi pada aplikasi tersebut. Hal itu terbukti dengan hadirnya berbagai versi WhatsApp mod seperti GB WhatsApp.
GB WhatsApp merupakan aplikasi modifikasi yang memiliki fitur lebih beragam. Ada banyak sekali pengaturan privasi dan keamanan untuk setiap penggunanya. Diantaranya adalah fitur menyembunyikan centang biru. Begini cara menghilangkan centang biru WhatsApp versi mod.
- Pastikan menggunakan aplikasi GB WhatsApp
- Jalankan aplikasinya
- Masuklah ke pengaturan Privasi
- Selanjutnya pilih opsi Kontak
- Tandai pada opsi Sembunyikan centang biru
- Pengaturan berhasil
Tidak seperti pengaturan pada WhatsApp resmi, apabila pengguna menonaktifkan centang biru, mereka masih bisa melihat status pesan terbaca. Itulah mengapa kini mulai banyak yang beralih ke penggunaan wa mod.
Selain opsi menghilangkan centang biru, pada pengaturan privasi Anda bisa mengatur supaya hanya centang satu yang terlihat. Jadi pengirim pesan hanya akan mendapatkan label centang satu meski sudah terbaca oleh pengguna GB WhatsApp.
Cara Menonaktifkan Centang WhatsApp Plus
WhatsApp Plus merupakan aplikasi yang telah mengalami pengembangan dari developer berbeda. Artinya aplikasi ini bukan buatan pihak resmi WhatsApp. Meski begitu banyak juga yang tertarik untuk menggunakannya karena fiturnya lebih beragam.
Sampai saat ini WhatsApp Plus terus mengalami pembaruan hingga pengguna harus selalu update ke versi terbaru. Namun dari segi layanan tidak jauh berbeda dari waktu ke waktu. Sama seperti GB WhatsApp, aplikasi ini juga memungkinkan menyembunyikan centang biru.
Caranya pun hampir sama dengan yang sebelumnya:
- Buka aplikasi WhatsApp Plus
- Masuk ke pengaturan privasi versi wa mod
- Berikan centang pada Hide Blue Stick
- Pengaturan berhasil
Kini siapapun pengirim pesannya tidak akan mendapatkan tanda centang meski Anda telah membacanya. Sedangkan untuk pengguna tetap bisa mengetahui indikasi pesan terbaca. Lebih dari itu WhatsApp Plus juga memiliki pengaturan menyembunyikan centang dua
Fitur aplikasi wa mod ini memang terbilang lebih lengkap. Meski begitu tetap saja tidak menjamin keamanan penggunanya. Pasalnya developer pengembangan boleh jadi tidak mengantongi izin resmi dari pihak WhatsApp. Itulah mengapa aplikasi rentan terkena banned.
Kendati demikian memang ada versi WhatsApp mod yang memiliki fitur anti banned. Jadi perusahaan pengembangnya menjamin keamanan akun pengguna. Tapi syaratnya mereka harus rajin melakukan update saat muncul versi terbaru.
Baca juga: Cara Mengatasi WhatsApp Diblokir
WhatsApp Web atau Aplikasi di PC
Setiap aplikasi WhatsApp memang memberikan fitur menonaktifkan centang biru. Namun tahukah Anda bahwa pengaturan tersebut tidak dapat dilakukan saat berada dalam mode web.
Selain penggunaan aplikasi, WhatsApp juga mendukung pengguna menggunakan web. Tentu saja cara utamanya adalah mengakses situs WhatsApp web terlebih dahulu. Di mana hal itu biasa dilakukan melalui laptop atau pc.
Di mana jaringan harus benar-benar stabil. Meski terbilang menyerupai WhatsApp, penggunaan web terbatas pada hal-hal tertentu. Misalnya saja tidak adanya opsi menyembunyikan centang biru.
Jadi, apabila ingin menghilangkan indikasi pesan terbaca harus langsung melalui smartphone. Sedangkan WhatsApp web nantinya akan mengikuti pengaturan bawaan akun. Kendati demikian pengguna tetap bisa berkirim pesan seperti biasa.
Cara menghilangkan centang biru WhatsApp di atas bisa untuk pengguna wa resmi maupun mod. Namun saat berhasil menggunakan pengaturan ini ada resiko yang akan pengguna terima.
Rekomendasi Lainnya:
- Cara Menonaktifkan WhatsApp Sementara Menonaktifkan WhatsApp Sementara - Pengguna WhatsApp dapat terhubung dengan siapapun meski berbeda negara sekalipun. Namun terkadang ingin hati membekukan WhatsApp sementara untuk healing atau menghindari pengganggu. Ternyata begini cara menonaktifkan…
- Aplikasi Karaoke Terbaik Aplikasi Karaoke Terbaik - Anda hobby bernyanyi tapi tidak ada fasilitas yang bisa digunakan di rumah? Tenang, kini Anda bisa bernyanyi menggunakan musik dengan mengandalkan salah satu aplikasi karaoke terbaik…
- Download Fouad WhatsApp Apk Download Fouad WhatsApp Apk (WA Fouad) - Pernahkah Anda mendengar aplikasi Fouad WhatsApp? Jika iya, tentu sudah tahu bukan bahwa WhatsApp tersebut merupakan hasil dari modifikasi Fouad Mods. Apalagi, sudah…
- Aplikasi Penghasil Uang di Android Aplikasi Penghasil Uang Android Tercepat Tanpa Modal 2022 - Aplikasi penghasil uang Android dapat menjadi solusi terbaik bagi Anda yang sedang ingin menambah penghasilan untuk membantu keuangan keluarga misalnya biaya sekolah/…
- Cara Mengganti Nomor WhatsApp WhatsApp adalah aplikasi chatting yang kini memiliki jutaan pengguna. Fiturnya pun sudah semakin berkembang dari waktu ke waktu. Salah satu yang sangat bermanfaat adalah cara mengganti nomor WhatsApp. Ini memudahkan…
- Download WhatsApp MOD APK WhatsApp MOD adalah APK modifikasi dari aplikasi WA yang hanya dapat Anda unduh di luar Playstore. Pasalnya, fungsi WA MOD APK sendiri lebih lengkap dibandingkan dengan aplikasi aslinya. Penambahan fitur…
- Aplikasi Edit Video Terbaik Untuk Android Download Aplikasi Edit Video Terbaik Untuk Smartphone Android - Hampir semua orang mengabadikan setiap petualangannya melalui rekaman video. Tidak heran jika saat ini ada banyak aplikasi edit video Android yang…
- Cara Menghapus Kontak WhatsApp Cara Menghapus Kontak WhatsApp - Supaya bisa saling terhubung satu sama lain menggunakan WhatsApp, pengguna harus menyimpan kontak orang terkait. Jadi selain bisa bertukar pesan, mereka juga dapat nelihat status satu…
- Cara Menyembunyikan Status WhatsApp Cara Menyembunyikan Status WhatsApp - Status WhatsApp adalah salah satu fitur aplikasi WhatsApp yang berguna untuk membagikan teks, media, maupun tautan secara lebih publik. Meski sifatnya publik ada cara menyembunyikan status…
- Cara Download Status WhatsApp Kini banyak yang ingin tahu mengenai cara download status WhatsApp. Apalagi jika postingan tersebut memang menarik. WhatsApp memang menyediakan fitur berbagi secara publik ke semua kontak. Cara Download Status WhatsApp…
- Arti Centang di WhatsApp Arti Centang di WhatsApp pada setiap pesan yang terkirim berbeda-beda. Tentunya hal ini menyesuaikan dengan status dari pesan tersebut. Apakah sudah terkirim, terbaca, atau ternyata kontak tersebut telah memblokir Anda.…
- Cara Mengetahui Password Wifi dengan WhatsApp Tidak bisa dipungkiri, aplikasi satu ini bisa dikatakan sudah menancap di setiap smarphone, baik itu Android ataupun iPhone. Namun, tahukan Kamu bahwa platform satu ini memiliki fungsi di luar chatting?…
- Cara Voice Note WhatsApp Pengguna Whatsapp pasti sudah tidak asing lagi dengan cara voice note WhatsApp. Jadi selain menjadi aplikasi bertukar pesan teks dan media, wa juga bisa untuk mengirim pesan suara. Di mana…
- Cara Mengatasi WhatsApp Diblokir Apakah nomor Whatsapp Anda diblokir sementara? Atau malah diblokir permanen? Belakangan ini, WhatsApp gencar memblokir pengguna WhatsApp yang melanggar aturan. Bagaimana cara mengatasi WhatsApp yang diblokir? Cari tahu terlebih dahulu…
- Cara Menghapus Status Orang Lain di WhatsApp Cara Menghapus Status Orang Lain di WhatsApp - WhatsApp memiliki berbagai fitur menarik yang layak untuk terus dijelajahi. Salah satunya adalah pembagian status publik supaya orang lain dapat menyaksikan segala yang…
- Cara Mengirim Folder Lewat WhatsApp 4 Cara Mengirim Folder Lewat WhatsApp sebenarnya sangatlah mudah. Pasalnya diantara banyaknya fitur di dalamnya, WhatsApp juga menyediakan tempat berbagi berkas. Baik itu kontak, lampiran, media, maupun musik sekalipun. Cara…
- Cara Melihat Status WhatsApp yang di Privasi Cara Melihat Status WhatsApp yang di Privasi - WhatsApp original memiliki berbagai fitur yang memungkinkan penggunanya untuk menyembunyikan status tertentu. Ketika pengaturan ini digunakan maka beberapa kontak akan terhalang. Itulah mengapa…
- Cara Menghapus Akun WhatsApp Secara Permanen Cara Menghapus Akun WhatsApp Secara Permanen Plus Efeknya - WhatsApp menjadi apilkasi berkirim pesan teks, media, file, dan tautan yang populer saat ini. Itulah mengapa makin hari wa makin banyak…
- Download YoWhatsApp Apk Download YoWhatsApp Apk (YoWA) Versi Terbaru 2022 - YoWhatsApp merupakan salah satu aplikasi WhatsApp Mod yang cukup populer. Selain menjadi platform berkirim pesan antar pengguna, YoWhatsApp memiliki berbagai fitur menarik. Itulah…
- Cara Mengatasi WhatsApp Tidak Bisa Login WhatsApp Tidak Bisa Login - Pernah terdaftar di wa tapi malah mengalami kesulitan login saat akan masuk kembali? Situasi ini memang sering membuat panik, apalagi jika nomor tersebut telah tersebar…
- Cara Menyadap WhatsApp Pasangan Cara Menyadap WhatsApp Pasangan - Dugaan dan rasa curiga terhadap pasangan terkadang menjadi momok. Oleh karenanya banyak yang ingin mengetahui cara menyadap WhatsApp pasangan supaya bisa mengetahui siapa saja yang…
- Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik Download Aplikasi Pemutar Video - Terkadang pemutar video dari HP bawaan memang kurang memuaskan. Selain fitur yang kurang lengkap, pemutar video bawaan juga sering nge bug. Berikut beberapa aplikasi pemutar…
- Cara Mengganti Bahasa WhatsApp 4 Cara Mengganti Bahasa WhatsApp - WhatsApp adalah aplikasi sejuta umat, mau tua ataupun muda, di Indonesia maupun luar negeri. Jika berbicara mengenai cara mengganti bahasa WhatsApp tentu ada banyak…
- 8 Aplikasi Pembuat Logo Terbaik Untuk Android 8+ Aplikasi Pembuat Logo Terbaik Untuk Android - Pada jaman sekarang, ketika Anda membuat logo, Anda tidak perlu kesulitan lagi. Hal ini dikarenakan ada banyak aplikasi pembuat logo yang tersedia.…
- Aplikasi Twitter Downloader Twitter Downloader - Twitter menjadi salah satu media sosial yang cukup banyak peminatnya. Di dalamnya terdapat berbagai jenis konten yang menarik. Untuk beberapa kesempatan, Anda berkeinginan untuk mengunduh konten yang menarik.…