6 Aplikasi Slow Motion Gratis Terbaik Untuk Android – Menggunakan efek slow motion dapat memperlambat gerakan video. Hal ini dapat dimanfaatkan untuk memperdetail momen-momen istimewa yang terekam dalam video. Saat ini pun, slow motion banyak digunakan di berbagai kebutuhan. Berikut beberapa aplikasi slow motion gratis terbaik untuk Android yang bisa Anda coba.
1. Aplikasi Slow Motion Video FX

Aplikasi pertama yang bisa Anda gunakan adalah Slow Motion Video FX. Aplikasi ini digadang-gadang menjadi aplikasi slow motion terbaik dalam menerapkan efek slow motion pada video. Dengan perolehan rating 3.9, tidak heran banyak para editor video menggunakan aplikasi tersebut.
Dalam aplikasi ini Anda bukan hanya dapat merekam video slow motion, tetapi juga dapat mengedit video yang sudah ada dan tersimpan di memori HP. Selain itu, aplikasi ini terbilang cukup ringan dengan kebutuhan kapasitas penyimpanan sekitar 40 Mb saja.
Cara penggunaannya pun cukup mudah. Anda hanya perlu menekan tombol pilihan mulai slow motion, dan silahkan mengambil video yang diinginkan untuk diberi efek ini atau mengedit video yang sudah ada sebelumnya. Aplikasi ini dapat digunakan secara gratis, dan hasilnya pun sudah cukup bagus.
2. Aplikasi Filmora Go

Aplikasi slow motion gratis terbaik untuk Android selanjutnya yang patut untuk Anda coba adalah Filmora Go. Aplikasi ini juga menyediakan versi PC nya. Tapi tenang saja, Anda bisa mendapatkan aplikasi ini gratis dengan mendownloadnya di Play Store.
Aplikasi ini tidak hanya bisa digunakan untuk mengedit video dari kamera HP, tetapi juga bisa untuk mengedit video dari Instagram dan Facebook. Anda juga bisa menambahkan foto, music bahkan efek-efek tertentu dalam video slow motionnya. Singkatnya, ada banyak fitur editing yang tersedia di aplikasi ini.
Selain memiliki berbagai fitur yang menarik, aplikasi ini ternyata juga bisa mengatur kecepatan yang Anda inginkan. Bukan hanya itu, bahkan aplikasi ini dapat mempercepat video dengan kecepatan 100 kali lebih cepat dari aslinya.
3. Aplikasi Efectum

Bagi Anda yang baru ingin mencoba menggunakan aplikasi slow motion, aplikasi Efectum ini cocok untuk digunakan bagi yang masih pemula. Aplikasi ini memiliki tampilan yang simple, sederhana, menarik, namun tidak rumit.
Fitur yang ada juga cukup lengkap. Bukan hanya memiliki fitur efek slow motion, dan efek fast motion saja, aplikasi ini juga memiliki efek reverse yaitu video gerak mundur, bahkan menggabungkan video juga bisa menggunakannya.
Cara menggunakannya pun mudah. Anda hanya cukup memilih video yang ingin di edit, kemudian pilih efek yang akan digunakan, bisa slow motion, fast motion, maupun video gerak mundur. Kemudian, tunggu hingga aplikasi selesai. Cukup mudah bukan?
Baca Juga: Aplikasi Edit Video Android
4. Aplikasi AndroVid

Jika HP Anda memiliki kapasitas yang sedikit dan terbatas, tetapi ingin mengedit video slow motion, maka aplikasi AndroVid inilah jawabannya. Aplikasi ini ukurannya hanya 33 Mb saja. Meskipun tampilan yang relative simple, namun fitur yang disediakan tidak main-main.
Meskipun memiliki kapasitas kecil, fitur yang disuguhkan di aplikasi ini juga bukan hanya efek slow motion. Namun, juga ada efek mixer, reverse, joiner dan trimmer. Selain itu, salah aplikasi slow motion gratis terbaik untuk android bernama AndroVid ini juga bisa mengkonversikan video ke MP4 dan GIF.
Untuk mendapatkan hasil yang lebih keren, Anda juga bisa menambahkan emoji, image dan teks yang disediakan di aplikasi AndroVid ini. Secara singkat, aplikasi ini memang memiliki kapasitas minim, namun memiliki fitur lengkap sekali.
5. Aplikasi VideoShop

Selanjutnya, ada aplikasi VideoShop bisa menjadi andalan Anda untuk mengedit video. Aplikasi ini menyuguhkan fitur lengkap seperti fast motion, pengaturan warna, penambahan teks, trimming, dan Anda juga bisa menambahkan musik.
Cara menggunakannya, Anda cukup menekan tombol speed yang telah disediakan, kemudian tentukan fitur apa serta kecepatan video seberapa yang diinginkan. Sesuai dengan namanya, aplikasi ini cocok untuk Anda yang sudah terbiasa mengedit video.
Karena penggunaan aplikasi ini agak sulit maka, mungkin bagi pemula menggunakan aplikasi ini tidak disarankan. Aplikasi ini juga menyediakan versi premium, yang pastinya berbayar, namun Anda juga bisa mendapatkan berbagai tambahan fitur.
6. Aplikasi Viva Video

Yang terakhir adalah aplikasi Viva Video. Aplikasi ini cukup terkenal, karena sudah banyak digunakan untuk proses editing video. Karena kemudahan dan kelengkapan fiturnya menjadikan aplikasi ini banyak diminati oleh editor video. Mengingat hal itu, tidak heran jika aplikasi ini memiliki rating 4.5.
Fitur yang disajikan yaitu seperti kolase video, efek-efek lucu, efek suara, dan sejenisnya. Anda dapat mengedit video, menambah musik, dan menggabungkan video pada aplikasi ini. Namun, aplikasi ini juga tidak terlalu disarankan bagi pemula, karena penggunaan aplikasi yang lumayan sulit.
Baca Juga: Aplikasi Pulsa Gratis
Itulah beberapa rekomendasi aplikasi slow motion gratis terbaik untuk Android yang bisa Anda coba. Jika Anda berminat silahkan download salah satu aplikasi di atas. Selamat mencoba.
Rekomendasi Lainnya:
- Download YoWhatsApp Apk Download YoWhatsApp Apk (YoWA) Versi Terbaru 2022 - YoWhatsApp merupakan salah satu aplikasi WhatsApp Mod yang cukup populer. Selain menjadi platform berkirim pesan antar pengguna, YoWhatsApp memiliki berbagai fitur menarik. Itulah…
- Cara Memperbesar dan Mengecilkan Ukuran Huruf di WhatsApp 4 Cara Memperbesar dan Mengecilkan Ukuran Huruf di WhatsApp - WhatsApp adalah aplikasi chatting yang kini tengah populer. Pasalnya penggunanya pun hampir ke seluruh lapisan masyarakat. Nah, sebagai media untuk…
- Cara Melihat Status WhatsApp yang di Privasi Cara Melihat Status WhatsApp yang di Privasi - WhatsApp original memiliki berbagai fitur yang memungkinkan penggunanya untuk menyembunyikan status tertentu. Ketika pengaturan ini digunakan maka beberapa kontak akan terhalang. Itulah mengapa…
- Cara Menghapus Akun WhatsApp Secara Permanen Cara Menghapus Akun WhatsApp Secara Permanen Plus Efeknya - WhatsApp menjadi apilkasi berkirim pesan teks, media, file, dan tautan yang populer saat ini. Itulah mengapa makin hari wa makin banyak…
- Aplikasi Youtube Downloader 9 Aplikasi Youtube Downloader yang Mudah Diaplikasikan! - Meskipun bermunculan platform baru, Youtube tetap populer dan menjadi pilihan banyak pengguna. Kita bisa menyaksikan berbagai konten menarik di dalamnya. Selain itu,…
- Cara Mengirim Folder Lewat WhatsApp 4 Cara Mengirim Folder Lewat WhatsApp sebenarnya sangatlah mudah. Pasalnya diantara banyaknya fitur di dalamnya, WhatsApp juga menyediakan tempat berbagi berkas. Baik itu kontak, lampiran, media, maupun musik sekalipun. Cara…
- Aplikasi Twitter Downloader Twitter Downloader - Twitter menjadi salah satu media sosial yang cukup banyak peminatnya. Di dalamnya terdapat berbagai jenis konten yang menarik. Untuk beberapa kesempatan, Anda berkeinginan untuk mengunduh konten yang menarik.…
- Cara Menghapus Kontak WhatsApp Cara Menghapus Kontak WhatsApp - Supaya bisa saling terhubung satu sama lain menggunakan WhatsApp, pengguna harus menyimpan kontak orang terkait. Jadi selain bisa bertukar pesan, mereka juga dapat nelihat status satu…
- Cara Merekam Video Call WhatsApp Merekam Video Call WhatsApp - WhatsApp memang memberikan berbagai fitur yang dapat digunakan oleh pengguna supaya bisa saling terhubung. Selain berkirim pesan teks WhatsApp memberikan layanan video call. Nah untuk…
- Cara Menyembunyikan Status WhatsApp Cara Menyembunyikan Status WhatsApp - Status WhatsApp adalah salah satu fitur aplikasi WhatsApp yang berguna untuk membagikan teks, media, maupun tautan secara lebih publik. Meski sifatnya publik ada cara menyembunyikan status…
- 10+ Cara Mengatasi Pesan WhatsApp Pending Terus 10+ Cara Mengatasi Pesan WhatsApp Pending Terus - Pernahkah Anda mengalami pesan WhatsApp tidak kunjung terkirim padahal kuota internet full? Jika iya, itulah yang namanya pesan pending atau jamret. Tentunya…
- Download OGWhatsApp Download OGWhatsApp APK Terbaru 2022 - Jika Anda ingin merasakan fitur yang lebih dalam menggunakan WhatsApp maka Anda diharuskan mengunduh versi terbaru OGWhatsApp APK. Pasalnya, OG WA APK menawarkan beberapa…
- Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp yang Tidak Bunyi 7 Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp yang Tidak Bunyi - WhatsApp sudah menjadi aplikasi andalan untuk bisa saling terhubung meski tidak berada di tempat yang sama. Oleh karenanya pengguna membutuhkan cara…
- 15+ Aplikasi Launcher Terbaik Android Tanpa Iklan 15+ Aplikasi Launcher Terbaik Android Tanpa Iklan Smartphone Android biasanya tidak akan bisa digunakan jika tidak ada peluncur atau launcher-nya. Launcher ini merupakan katalog aplikasi yang ada pada beranda HP…
- Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik Download Aplikasi Pemutar Video - Terkadang pemutar video dari HP bawaan memang kurang memuaskan. Selain fitur yang kurang lengkap, pemutar video bawaan juga sering nge bug. Berikut beberapa aplikasi pemutar…
- 3 Cara Menghilangkan Status Online di WhatsApp (Work 100%) Cara menghilangkan status online di WhatsApp sangatlah mudah. Di mana pengguna bisa langsung memanfaatkan berbagai fitur yang ada. Tentunya hal ini tidak terlepas dari perlindungan privasi yang ada pada aplikasi…
- Download WhatsApp Transparan Mod APK Download APK WA Transparan - Dewasa ini bukanlah rahasia lagi kalau WhatsApp menjadi salah satu aplikasi berkirim pesan yang populer. Aplikasi ini sangat berguna agar saling terhubung meski berbeda tempat.…
- Cara Mengirim Aplikasi Lewat WhatsApp Cara Mengirim Aplikasi Lewat WhatsApp - Selain bermanfaat untuk mengirim pesan dan berbagi media seperti foto dan video. WhatsApp menjadi platform share aplikasi yang mudah dan praktis. Pasalnya, kedua belah…
- Cara Mengganti Bahasa WhatsApp 4 Cara Mengganti Bahasa WhatsApp - WhatsApp adalah aplikasi sejuta umat, mau tua ataupun muda, di Indonesia maupun luar negeri. Jika berbicara mengenai cara mengganti bahasa WhatsApp tentu ada banyak…
- Aplikasi Instagram Downloader Instagram Downloader - Instagram menjadi salah satu platform yang cukup populer. Banyak pengguna yang betah berlama-lama dengan menyaksikan beragam konten menarik, baik berupa video atau pun lainnya. Aplikasi Instagram downloader…
- Cara Menghilangkan Centang Biru WhatsApp Cara Menghilangkan Centang Biru WhatsApp - Pada dasarnya tanda centang pada WhatsApp memiliki arti tersendiri. Salah satunya adalah centang biru tanda pesan telah terbaca. Meski begitu ada cara menghilangkan centang…
- Aplikasi Facebook Downloader 10 Aplikasi Facebook Downloader - Beragam video unik dan menarik bisa dengan mudah ditemukan di media sosial, seperti Facebook. Video yang diinginkan pun bisa dengan mudahnya dinikmati secara offline. Hal…
- Cara Menghapus Status Orang Lain di WhatsApp Cara Menghapus Status Orang Lain di WhatsApp - WhatsApp memiliki berbagai fitur menarik yang layak untuk terus dijelajahi. Salah satunya adalah pembagian status publik supaya orang lain dapat menyaksikan segala yang…
- Cara Mengganti Tema WhatsApp dengan Mudah Cara mengganti tema WhatsApp memang perlu untuk mereka yang mulai bosan dengan tampilan terlalu monoton. Nyatanya hal itu mungkin dilakukan kapanpun asalkan tahu bagaimana langkah-langkahnya. Penasaran? Simak artikel sampai habis.…
- Cara Menambah Durasi Video di Status WhatsApp Menjadi aplikasi yang populer dengan beragam fitur menarik, WhatsApp terus menerus berinovasi untuk kenyamanan penggunanya. Di dalamnya juga ada fitur membagikan status berupa video kepada seluruh kontak. Ternyata ada cara…